Engkau adalah permata
Permata bening yang tiada noda
Engkau tebarkan cahayamu
Dengan kecantikan yang sempurna
Engkau bagaikan kapas putih
Yang tersimpan di dalam peti emas
Peti emas yang di tutup dengan sangat kuat dan rapat
Hingga tak seorangpun
Dapat melihat apalagi menyentuhmu
Kecuali……
Sang pemiliknya
Pemillik yang benar-benar telah memiliki kunci untuk membukanya
Engkau idaman kaum adam
Tidak sembarangan adam boleh memilikimu
Hanya adam yang dipilih oleh Allah SWT
Yang boleh memasuki kehidupanmu
Semua itu adalah ketetapan Allah SWT
Wanita yang baik untuk lelaki yang baik
Sedangkan wanita yang buruk untuk lelaki yang buruk pula
Minggu, 17 Mei 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar